Kenapa mobil ini super mahal? kalau anda mencobanya anda berasa terbang...tapi kalau salah pencet pedal gas...anda belum tentu dipastikan masuk surga... Mobil Bugatti Veyron ini karya perancang Josef Kaban. Harga mobil ini $1,700,000 sebuah jika dirupiahkan saat ini kira-kira 15M 198 juta rupiah, jadi anda harus berhitung jika mau membeli mobil ini perhitungkan garasinya serta harga rumahnya....setidak-tidaknya harus sebanding dengan harga mobilnya....
referensi:
Bugatti Veyron adalah sebuah mobil terkuat di dunia (pada 2005) yang di produksi oleh Bugatti Automobiles SAS di pabriknya di Molsheim, Perancis, dan dijual dengan merek Bugatti. Nama Veryon diambil dari seorang pembalap Prancis yang berhasil memenangkan kejuaraan balap mobil 24 hours of Le Mans pada 1939. Waktu itu Veryon adalah pembalap yang mewakili perusahaan Bugatti.
No comments:
Post a Comment